
Ketertarikannya
itu diungkapkan Kiyonga dalam pertemuannya dengan Wakil Menhan Sjafrie
Sjamsoeddin di Ruang VIP Bandar Udara Entebbe, Uganda, Jumat
(17/8/2012).
Wartawan Kompas Subur Tjahjono
melaporkan dari Entebbe, Sjafrie didampingi Direktur Utama PT Pindad
Adik Avianto Sudarsono. Sjafrie dan Adik menjelaskan produk PT Pindad
yaitu senjata serbu SS-2 dan panser Anoa.
"Kami juga memproduksi helikopter di PT Dirgantara Indonesia," ujar Sjafrie.
"Kami perlu di-briefing
terlebih dahulu dengan produk itu," ujar Kiyonga.Kiyonya juga diberi
miniatur senjata SS-2 dan panser Anoa pada akhir pertemuan.
Sumber : Kompas
No comments:
Post a Comment